Teka-teki Debut Dr. Doom di MCU, Kapan Ya?

doom

Robert Downey Jr. telah resmi dikonfirmasi akan kembali ke Marvel Cinematic Universe (MCU), namun kali ini dengan peran yang sangat berbeda, sebagai Doctor Doom, salah satu penjahat paling ikonik Marvel. Yang membuatnya lebih menarik, Downey Jr. tidak hanya akan muncul sebagai Doctor Doom di dua film Avengers mendatang, yaitu Avengers: Doomsday (2026) dan Avengers: Secret … Read more

10 Plot Penting di MCU yang Sudah Disiapkan di Phase 5

plot penting di mcu

Kehadiran Deadpool & Wolverine sekaligus menjadi babak baru perkembangan dari fase 5 MCU yang dibangun sejak hadirnya Ant-Man an the Wasp: Quantumania. Meskipun phase 5 masih jauh untuk bisa seepic phase 3 dalam hal penerimaan penggemar, tetapi phase 5 masih menawarkan plot yang jauh lebih luas dan menarik setelah hadirnya beberapa karakter baru. Tentunya hal … Read more

Beberapa Hal Menarik Tentang Serial Agatha All Along

serial agatha all along

Seri terbaru dari Marvel berjudul Agatha All Along akan menjadi salah satu proyek Marvel yang dirilis pada tahun ini. Diadaptasi dari karakter Marvel comics, serial ini menjadi salah satu proyek yang ditunggu penggemar MCU dan dianggap salah satu seri terbaik yang dirilis tahun ini. Membawa kita pada karakter Agatha Harkness, tampaknya film ini akan mengupas … Read more

10 Proyek MCU di Tahun 2024 yang Wajib Diketahui

proyek mcu

Marvel Cinematic Universe merupakan salah satu waralaba paling terbesar di dunia. Memiliki basis penggemar yang besar, proyek mereka selalu dinanti oleh bagi para penggemarnya. Sepanjang 2024 ini, nama-nama terkenal yang menjadi proyek mereka telah meluncur ke layar kaca, ataupun masih dalam tahap rencana. Judul terkenal seperti Deadpool, animasi Spiderman, menjadi nama-nama terkenal yang mengisi tahun … Read more

Bocoran Peran Giancarlo Esposito di MCU, Bakal Seperti Apa?

giancarlo esposito

Giancarlo Esposito, dikenal melalui perannya dalam serial Breaking Bad dan The Boys, telah memberikan petunjuk menarik tentang kemungkinan keterlibatannya dalam Marvel Cinematic Universe (MCU). Para penggemar telah menjadi sibuk memperbincangkan kemungkinan peran apa yang akan dia mainkan dalam dunia film superhero tersebut, setelah dia mengungkapkan ketertarikannya untuk bergabung dengan MCU dan mengklaim telah dihubungi oleh … Read more

Phase 5 MCU Bakal Kedatangan 7 Grup Superhero Dahsyat

Phase 5 MCU Bakal Kedatangan 7 Grup Superhero Dahsyat

Phase 5 MCU (Marvel Cinematic Universe) berpotensi memperkenalkan kelompok-kelompok baru. Meskipun ada tantangan di fase-fase sebelumnya, studio ini tetap optimis dalam membawa film-film baru dengan konsep yang cermat. Di sini, kita bisa melihat karakter-karakter baru yang akan diperkenalkan, yang akan memperluas alam semesta superhero mereka. Berikut adalah tujuh super grup yang akan meramaikan Phase 5 … Read more

Giancarlo Esposito Resmi Join ke MCU, Apa Perannya?

giancarlo esposito

Sebuah berita menggembirakan telah mengalir di antara para penggemar setia MCU (Marvel Cinematic Universe), Giancarlo Esposito, salah satu bintang dari serial fenomenal Breaking Bad, telah dikabarkan telah melakukan proses casting dan bergabung dengan jagat sinematik Marvel. Setelah berbulan-bulan spekulasi yang menggema, akhirnya kabar ini diumumkan secara resmi oleh Esposito sendiri dalam sebuah panel yang diadakan … Read more