Review Cadaver, Film Horor Sinematik Serba Nanggung

cadaver

Artikel ini membahas Cadaver, film horor Norwegia yang berusaha tampil mencekam dengan konsep unik, namun gagal memberikan pengalaman menegangkan yang solid. Dengan latar pasca-apokaliptik dan elemen teater interaktif, film ini seharusnya mampu menghadirkan misteri yang kuat. Sayangnya, eksekusi ceritanya terasa setengah matang, dengan horor yang kurang menggigit dan karakter yang kurang berkembang. Artikel ini akan … Read more

Review Breaking Bad, Drama Kejahatan Tertinggi Abad ini

review breaking bad

Breaking Bad, awalnya saya memandang remeh drama yang satu ini. Meskipun sering muncul di home Netflix saya, Breaking Bad tak berhasil menggoda saya satu kali pun untuk ditonton. Tapi ada satu momen yang akhirnya membuat saya mencoba menonton serial kejahatan ini yaitu karena podcast Raditya Dika. Di podcast Raditya Dika dengan seorang dokter forensik bernama … Read more

Review Kingdom Ashin of The North, Asal-usul Villain Mengerikan Diperlihatkan

kingdom ashin of the north

Kingdom Ashin of The North merupakan salah satu film spin-off penting dalam franchise Kingdom yang tayang di Netflix. Film ini dirilis pada tahun 2021 dan menceritakan asal-usul tanaman pembangkit yang membuat seluruh Korea di era Joseon menjadi nampak mengerikan. Sebenarnya penulis sudah menonton film ini tiga tahun yang lalu, tapi karena satu dan lain hal, … Read more

Review Mufasa: The Lion King, Di Balik Asal Usul Raja Pride Lands

Mufasa: The Lion King

Mufasa: The Lion King merupakan salah satu film yang saat ini bisa kamu saksikan di bioskop. Film ini dirilis pada 18 Desember 2024 dan langsung mendapatkan antusias yang cukup hangat di kalangan penggemar Lion King. Meskipun film ini banyak mendapatkan kritikan, namun menurut saya pribadi, Mufasa: The Lion King cukup asyik untuk ditonton bersama keluarga. … Read more

Review Don’t Move, Horor Nanggung Antiklimaks

review don't move

Don’t Move menjadi salah satu film yang bisa kamu saksikan di tahun 2024. Film ini dirilis pada 25 Oktober 2024 dan kamu bisa menyaksikannya lewat Netflix. Mungkin jika melihat Don’t Move, kalian bakalan dejavu dengan serial Don’t lainnya yaitu Don’t Breathe. Benar saja, Don’t Move mengangkat ide seperti Don’t Breathe yakni tentang seseorang yang kabur … Read more

Review Viva La Vida, Cerita Romansa Ironis yang Bisa Ditertawakan

viva la vida

Film-film dengan isu romantisme memang menjadi bagian dari pop culture sinema asia beberapa tahun ke belakang. Namun, Han Yan sebagai sutradara memang sudah cukup lekat dalam menggawangi beberapa film bertema serupa, dan masih sukses menghadirkan Go Away Mr. Tumor dan A Little Red Flower, sehingga tidak nampak sebagai ‘fomo’ belaka ketika menghadirkan film ini. Viva … Read more

Review Bram Stoker’s Dracula, Romansa Vampir di Era Victoria

dracula

Dracula menjadi salah satu novel karya klasik dari Bram Stoker yang membawa pengaruh luas terhadap kehadiran sosok-sosok vampir yang kita ketahui sekarang. Cerita ini diangkat ke dalam media film di tahun 1992 melalui sentuhan apik Ford Capella, dan seakan membius penggemar pada sosok penghisap darah hingga 3 dekade setelah perilisannya. Lewat pendekatan romansa, awalnya penulis … Read more

Review 18×2 Beyond Youthful Days, Menelisik Perjalanan dari Kacamata Melankolia

18x2 Beyond Youthful day 1

18×2 Beyond Youthful Days hadir di Netflix pada bulan Agustus lalu. Sebenarnya, film ini sudah rilis di Taiwan pada 14 Maret 2024, dan cukup sukses menarik perhatian pada penayangan perdananya. Dengan membawa latar dua negara, Taiwan dan Jepang, 18×2 Beyond Youthful Days menawarkan premis menarik tentang seorang pria yang sedang terombang-ambing dengan karirnya, dan memutuskan … Read more

Review Film Not Friends, Not Trying to be Funny!

not

Setelah pada artikel lalu penulis sempat membahas tentang fakta-fakta yang menyelimuti film Not Friends, kali ini penulis akan mencoba mengulas lebih dalam tentang apa yang terjadi dan disajikan dalam Not Friends. Semakin lama, nampaknya film-film asal Thailand cukup menarik banyak perhatian di pasar Indonesia. How To Make Millions Before Grandma Dies dan Pee Mak yang … Read more

Review Terminator Zero, Gloomy, Horror dan Mengesankan

review terminator zero

Kehadiran Terminator: Zero sekaligus menambah warna baru bagi para pecinta franchise legendaris ini. Dengan pembahasan dan rumor yang banyak dibicarakan pada saat pra-release, penulis tertarik untuk mencoba melihat bagaimana animasi ini disajikan. Meskipun penulis bukan penggemar berat dari franchise Terminator, namun cuplikan dan samar-samar leak yang hadir pada pra-releasenya sudah sangat menggoda untuk mengetahui lebih … Read more